MWI – Bulan Muharram merupakan salah satu dari empat bulan yang mulia dalam islam, bulan yang penuh berkah, dimana pahala-pahala kebaikan dilipatgandakan oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala.
Alhamdulillah, dalam rangka memperingati tahun baru Hijriyah 1444 , Mitra Wakaf telah mengadakan kegiatan santunan anak yatim di Banyumas, Jawa Tengah
“Barang siapa yang memelihara anak yatim dan memberinya makan dan minum niscaya Allah akan memasukkannya ke dalam surga. Kecuali orang itu berbuat dosa yang tidak dapat diampuni”. (HR. Tirmidzi).
Mudah-mudahan bantuan ini dapat sedikit membantu meringankan beban mereka.
Kami selalu membutuhkan suport, do’a, dan dukungan dari para donatur mitra wakaf agar program ini bisa terus berjalan dan kami diberikan keistiqomahan untuk bisa senantiasa membatu adik-adik yatim piatu dan dhuafa di sekitar kita.
Kami mewakili segenap penerima manfaat dari program Mitra Wakaf, mengucapkan jazakumullahu khairan katsiran kepada Bapak/Ibu para donatur, semoga Allah Subhannahu wa Ta’ala membalas segala kebaikan dari Bapak/Ibu dengan kebaikan-kebaikan yang terbaik dari sisi Allah Subhannahu wa Ta’ala. Aamin ya rabbal’alamin
Kami Bantu Memudahkan Anda Berwakaf dan Bersedekah Setiap Hari
Transfer Donasi
BSI | 435 939 9770
a.n Yayasan Mitra Wakaf Indonesia
_____
Web | www.mitrawakaf.or.id
FB Fanpage | @MitraWakaf
Instagram | @MitraWakaf
Twitter | @MitraWakaf
WhatsApp | wa.me/6281314154500
Mitra Wakaf Indonesia
Kebaikan yang Terus Mengalir
www.mitrawakaf.or.id